Pengertian Kultur Jaringan!

Discussion in 'Education' started by Yovi, Apr 4, 2016.

  1. Yovi

    Yovi Member

    Joined:
    Feb 28, 2015
    Messages:
    79
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    8
    Kultur jaringan ialah suatu budidaya jaringan pada tumbuhan yang menjadi salah satu tumbuhan baru yang sama sesuai dengan induknya. Adanya kultur jaringan ini sangat penting untuk mengembangbiakkan sekaligus memperbanyak sesuai dengan karakter induknya. Dalam artian, induk tersebut memiliki kualitas yang unggul.

    [​IMG]

    Untuk melaksanakan program ini bisa diterapkan dengan cara vegetative yang mengcopy keseluruhan atas sifat yang dimiliki oleh keturunan awalnya. Bukan hanya itu saja, sebuah kultur jaringan ini tidak hanya dari kualitas yang terbaik saja. Namun juga pada induk yang kebal atas beberapa penyakit atau serangan hama.

    Untuk penerapan kultur jaringan ini sangat bermanfaat bagi dunia tumbuhan yang nantinya akan menumbuhkan aneka bibit unggul. Hingga pada nantinya bibit tersebut akan memproduksi ragam produk yang memiliki daya tahan dan hasil yang optimal. Terlebih lagi, dalam hal ini dapat meningkatkan ragam produk yang terus unggul tanpa gagal lagi. Namun, tindakan ini tidaklah mudah, yang membutuhkan waktu yang relative lama.

    Teruntuk mendapatkan produk yang benar-benar cocok untuk kultur jaringan ini dibutuhkan beberapa proses serta waktu yang tak sedikit, diantaranya:

    Tanamlah satu jenis tanaman yang berjumlah lebih dari satu, masing-masing tanaman tersebut berasal dari bibit yang tak sama.
    Berikan tanda untuk membedakan jenisnya.
    Perhatikan pola pertumbuhannya hingga di masa tertentu
    Berikan treatment yang sama
    Dari hasil atas prosedur tersebut, dapat dipastikan bahwa penerapan kultur jaringan pun dapat berjalan dengan lancar. Dengan begitu, kunci utama dari pelaksanaan budidaya ini ialah proses dan waktu yang relative lama. Bahkan, untuk metode ini pun bisa diterapkan oleh berbagai jenis tanaman yang nantinya bermanfaat terhadap bidang yang bersangkutan.

    Utamanya pada tumbuhan obat-obatan tradisional seperti tumbuhan kina yang menyimpan zat dan senyawa penting untuk mengobati ragam penyakit di dalam tubuh. Contohnya ialah untuk menangani masalah penyakit jantung.

    Sumber : http://woocara.blogspot.com/2016/02/pengertian-kultur-jaringan-dan-manfaat-kultur-jaringan.html
     
  2. rakiwen

    rakiwen Member

    Joined:
    Feb 11, 2016
    Messages:
    576
    Likes Received:
    47
    Trophy Points:
    28
    sama gan, huhuhuhu...
     
  3. Stevandy A

    Stevandy A Member

    Joined:
    Oct 31, 2015
    Messages:
    175
    Likes Received:
    26
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Ini sebenarnya sudah lama di terapkan di luar negeri, di youtube banyak video yang membahas soal ini, seperti di india untuk produksi pisang kualitas unggul
     
Loading...

Share This Page