Obesitas Pada Anak Dapat Memicu Berbagai Penyakit

Discussion in 'Health & Medical' started by rian123, Jan 30, 2018.

  1. rian123

    rian123 Member

    Joined:
    Jul 25, 2017
    Messages:
    22
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    Obesitas Pada Anak - Cara diet sehat dan cepat sudah banyak pasang di masyarakat apalagi untuk anak tumbuh semakin besar yang dimana selalu fokus pada anak anda karena anak anda yang gemuk. Hal tersebut akan jadi menyenangkan dan biasanya akan mencubit karena gemas saat melihat anak anda. Namun jangan senang dimana anak anda menjadi kegemukan yang bisa membuat anak mudah terkena penyakit.

    [​IMG]

    Masalah ini yang terjadi dengan obesitas anak harus jadi perhatian yang serius bisa terganggunya kesehatan anak.

    Obesitas pada anak. Risiko obesitas yang terjadi pada anak lebih tinggi dimana kedua orang tua juga mengalami obesitas. Selain itu ada faktor keturunan yang sangat berperan dan berbahayanya obesitas yang terjadi pada yaitu pola makan pada anak itu sendiri. Anak yang terkena obesitas akan bermasalah dalam hal makan dimana anak akan terus makan apa saja yang tidak terkontrolnya rasa lapar.

    Baca Juga: Mencegah Diabetes Pada Anak Harus Dari Dini

    Pola makan yang berlebihan dan makanan tidak tepat bisa berisiko obesitas. Ada berbagai makanan yang memiliki kandungan karbohidrat dan lemak berbahaya antara lain permen, makanan dengan kandungan gula, junk food, coklat, kue. Untuk para orang tua yang memiliki anak dengan kelebihan berat badan agar tahu efek negatif yang akan terjadi. Hal lain yang bisa membuat anak saat beraktivitas akan menjadi susah, obesitas dapat menimbulkan berbagai masalah di kemudian hari.

    Berikut bahaya obesitas yang bisa terjadi pada anak:
    1. Sulit pengaturan pola makan
      Anak yang sudah kelebihan berat badan biasanya akan memiliki porsi makan berlebih namun selalu lapar bila porsi biasa yang diberikan. Beberapa kebiasaan bisa memiliki pengaruh saat sudah dewasa yang bisa timbunan lemak dalam diri.

    2. Sistem Imun terganggu
      Kelebihan berat badan dapat meningkatnya risiko inflamasi yang dimana dapat mempengaruhi otak yang bisa menyebabkan suasana dalam hati bisa berubah dan berpengaruh pada nafsu makan.

    3. Gangguan pernapasan
      Anak dengan obesitas akan memiliki risiko dapat terkena gangguan pernapasan dimana anak suka mendengkur dan lelah sehingga akan menyebabkan mudah tidur pada siang hari.

    4. Bisa menimbulkan penyakit berbahaya
      Anak yang memiliki obesitas dapat terkena penyakit berbahaya antara lain asma,kardiovaskular,hipertensi dan kanker. Kelebihan berat badan yang terjadi pada anak bukan hanya memiliki risiko pada penyakitnya namun bisa berpengaruh pada psikisnya antara lain rendah diri dan depresi.

    Hal yang bisa mencegah anak tidak terkena obesitas antara lain melakukan aktivitas fisik,olahraga. Jangan sekali-kali membiarkan anak hanya duduk di komputer saja agar bisa memiliki berat badan ideal.

    "Nah, itulah bahayanya obesitas pada anak. Mencegah lebih baik dari mengobati .Jadi mulailah hidup sehat dari sekarang dan terimakasih sudah berkunjung, bila menurut anda artikel ini bermanfaat silahkan anda share. "

    Sumber Dari : http://naturindoherbal.com/
     
    lasealwin likes this.
  2. Fari Sawalusy

    Fari Sawalusy New Member

    Joined:
    Jan 30, 2018
    Messages:
    1
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    astaghfirrullahaladzim
     
  3. lasealwin

    lasealwin Well-Known Member

    Joined:
    Aug 1, 2015
    Messages:
    1,862
    Likes Received:
    171
    Trophy Points:
    63
    Harus dikontrol anak dari aktivitas makan.
    Tapi kalau orang tuanya juga sama doyannya sama makanan jadi seiras.
    Salam.
     
  4. Rasyid99

    Rasyid99 Member

    Joined:
    Jul 9, 2016
    Messages:
    52
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    jangan bangga dengan anak yang gemuk, kontrol pola makannya seperti apa? konsultasikan ke dokter agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

    Hindari kebiasaan tidak bergerak seperti nonton tv, main hp, tidur terlalu lama, karena akan menambah tumpukan lemak dalam tubuh mereka. Ajak keluar bermain, berkebun, berolahraga (jalan kaki) dan memungut sampah di halaman. Selain mengajarkan anak cinta lingkungan, tubuh anak jadi bergerak dan sehat.
     
  5. IndriMaya12

    IndriMaya12 Member

    Joined:
    Dec 19, 2017
    Messages:
    111
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    Ini bener banget! Emang anak perlu di kontrol makanannya!
     
Loading...

Share This Page