Makna Imbuhan (Afiks)

Discussion in 'Education' started by Prito, May 27, 2016.

Tags:
  1. Prito

    Prito Member

    Joined:
    Nov 1, 2015
    Messages:
    485
    Likes Received:
    54
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Nah, semoga saja materi ini membantu sobat pelajar sekalian.

    Makna Imbuhan (Afiks)


    Makna imbuhan Ter-
    1. Makna tidak sengaja
    Contoh : ter + tusuk = tertusuk
    Ter + pukul = terpukul
    2. Makna paling
    Contoh : ter + pandai = terpandai
    Ter + cantik = tercantik

    Makna Imbuhan Pe-, pe-an, dan per-an

    A. Makna Imbuhan Pe-

    Maknanya :
    1. Orang yang ber (melakukan) ~> Pejuang itu berjuang dengan gigih.
    2. Alat untuk me- ~> Gunakanlah pengering rambut ini.
    3. Yang memiliki sifat ~> Wiwin adalah seorang siswa yang pendiam.
    4. Yang pekerjaannya (menyatakan profesi) ~> Aaf bercita-cita menjadi pembisnis yang hebat.


    Referensi Pengertian dan Contoh Imbuhan (Afiks)
    B. Makna imbuhan pe-an
    1. Menyatakan proses/cara ~> Pengiriman pasukan itu dilakukan secara bertahap
    2. Menyatakan tempat ~> Siska berendam di pemandian umum.
    3. Menyatakan perihal ~> Pemasaran hasil produksi dilakukan secara professional.
    4. Menyatakan alat me- ~> Tuang bahan ke atas penggorengan.

    C. Makna imbuhan per-an
    1. Menyatakan cara ~> Perdagangan jeruk mengalami kemajuan.
    2. Menyatakan tempat ~> Cahyadin menunggu di perhentian bus berikutnya.
    3. Menyatakan kumpulan ~> Perkantoran itu ramai.
    4. Menyatakan perihal ~> Setiap tahun terjadi penambahan penduduk.
     
  2. Angkasa Bali

    Angkasa Bali Member

    Joined:
    Oct 20, 2014
    Messages:
    787
    Likes Received:
    72
    Trophy Points:
    28
  3. Prito

    Prito Member

    Joined:
    Nov 1, 2015
    Messages:
    485
    Likes Received:
    54
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Iya den, xixi, itung-itung mengenang masa lalu
     
  4. mlxjakarta

    mlxjakarta Active Member

    Joined:
    Jan 4, 2016
    Messages:
    1,584
    Likes Received:
    72
    Trophy Points:
    48
    Thank you gan, jadi inget jaman SMA belajar ginian :D
     
  5. edgar

    edgar Guest

    Saya teringat saat belajar di UGM
     
Loading...

Share This Page