Facebook Inc merupakan salah satu perusahaan yang berada di layanan jejaring sosial. Berfungsi untuk menghubungkan penggunanya guna memperluas pertemanan. Perusahaan satu ini berasal dari California yang pertama kali diluncurkan pada tanggal 4 Februari 2004. Hingga sekarang, aplikasi satu ini menjadi media sosial yang kekinian dan anda bisa mengakses sepuasnya dengan menggunakan kuota facebook byu. Berikut akan diulas tampilan facebook terkini. Kelebihan Tampilan Facebook Terkini 1. Lebih Mudah Digunakan Kelebihan yang pertama adalah kemudahan dalam menggunakan Facebook. Salah satu alasan mengapa banyak orang yang semakin ramai menggunakan media sosial satu ini adalah dikarenakan sangat mudah digunakan. Bagi siapapun yang baru dalam menggunakan Facebook ini, tentunya tidak akan kesulitan ketika hendak menggunakannya. Kemungkinan yang sulit terdapat pada saat proses pembuatan akun dimana ada banyak langkah yang harus dilalui. Apalagi kini terdapat fitur terbaru dari Facebook. Ketika anda ingin masuk aplikasi satu ini anda cukup memasukkan username dan password anda, kemudian login. Anda akan ditawarkan untuk menyimpannya atau tidak. Lebih memudahkan jika anda menyimpannya, agar kelak ketika anda ingin login lagi, tinggal klik akun anda yang sudah tersedia di Facebook tersebut. Anda sekarang juga bisa mengakses berbagai layanan di dalamnya, seperti foto, video berdurasi lama, maupun membuat story. 2. Memiliki Banyak Pengguna Aplikasi sosial media satu ini memiliki banyak sekali pengguna yang telah tersebar ke seluruh penjuru dunia. Meski sudah hadir aplikasi yang lainnya, namun Facebook masih tetap eksis dan tetap memiliki banyak pengguna yang aktif setiap saat. Penggunanya tidak kurang dari 1,44 miliar jumlah yang masih aktif dari aplikasi satu ini. Sehingga tidak heran jika Facebook sampai sekarang tetap bertahan dan tidak mengalami penurunan penggunanya. Apalagi saat ini, Facebook dilengkapi oleh berbagai fitur kekinian yang mendukung berbagai aktivitas para penggunanya. Seperti News Feed, Grup, Status, Marketplace, Messenger, Facebook Live, Video Grup, dan Facebook Ads. Oleh sebab itu, dengan fitur-fitur terbaru tersebut menyokong aplikasi satu ini untuk terus eksis dan tidak ketinggalan zaman dengan aplikasi yang lainnya. 3. Menjadi Tempat Bisnis Facebook selain digunakan untuk bersosial media, ternyata aplikasi satu ini juga merupakan salah satu aplikasi yang bisa dimanfaatkan sebagai sarana bisnis. Kini, banyak orang yang mempromosikan produknya melalui status agar diketahui oleh orang lain. Selain itu, ada juga yang membuat sebuah grup di Facebook yang isinya adalah jual beli barang tertentu. Bahkan saat ini Facebook menyediakan marketplace untuk penggunanya yang ingin menjual suatu produk. Maka dari itu, tak heran jika memang banyak orang yang sering mempromosikan jualannya. Karena terdapat kemungkinan banyak pembeli dengan melihat promosi tersebut atau dari marketplace. Tentunya dengan menggunakan kuota facebook by.u, anda bisa memposting produk di status atau marketplace. Sehingga bisa dilihat oleh orang-orang yang ada di lingkup pertemanan anda. Bahkan jualan anda pun juga bisa dipromosikan hingga ke seluruh Indonesia atau ke luar negeri. 4. Permainan Seperti yang sudah diterangkan sebelumnya bahwa aplikasi satu ini telah melakukan berbagai inovasi untuk membuat para penggunanya betah menggunakan Facebook. Salah satunya dengan menghadirkan berbagai macam permainan yang mengasyikan. Games tersebut tentunya bisa dimainkan untuk semua kalangan. Mulai dari permainan anak-anak hingga orang dewasa. Itulah beberapa kelebihan dari Facebook dengan tampilan terbarunya. Dengan menggunakan aplikasi ini anda bisa melakukan berbagai aktivitas di dalamnya. Mulai dari update status, cari berita terkini, bermain, berkomunikasi dengan teman, atau bahkan mempromosikan jualan anda. Anda bisa mengakses sosial media satu ini dengan mengunduhnya di Play Store atau di web Facebook. lordard, Sep 1, 2020 #1 (You must log in or sign up to reply here.) Show Ignored Content Loading... Similar Threads - Kelebihan Tampilan Facebook Kelebihan Dari Affinity Designer Dari Pada Photoshop & Illustrator Goenawan2211, Apr 30, 2020, in forum: Graphic Design & Animation Replies: 0 Views: 5,293 Goenawan2211 Apr 30, 2020 Air Terjun Batu Alam Minimalis Memperindah Tampilan Interior Rumah rian123, Aug 30, 2017, in forum: Graphic Design & Animation Replies: 2 Views: 1,646 arzhi Aug 30, 2017 Share This Page Tweet Log in with Facebook Log in with Twitter Your name or email address: Do you already have an account? No, create an account now. Yes, my password is: Forgot your password? Stay logged in