Kekurangan dan Kelebihan Suzuki Carry Pick Up Paling Baru

Discussion in 'Otomotif' started by makan7, Oct 6, 2017.

  1. makan7

    makan7 Member

    Joined:
    Jan 12, 2017
    Messages:
    103
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    Kekurangan dan Kelebihan Suzuki Carry Pick Up - Kembali lagi pada kesempatan ini ane ingin membagikan informasi seputar kekurangan dan kelebihan mobil, adapun untuk informasi mengenai kelebihan dan kekurangan mobil yang ingin ane sampaikan adalah kekurangan dan kelebihan suzuki carry pick up. Suzuki carry pick up sendiri merupakan sejenis mobil pick up yang diproduksi oleh pabrikan mobil suzuki.

    Ditahun 2017 ini, mobil suzuki carry pick up telah memberikan rancangan terbarunya, dimana banyak bagian - bagian yang telah dirubah. Sehingga penampilannya akan lebih tampak baru, selain itu juga kapasitas bak atau pick up nya dirancang lebih besar dari generasi sebelumnya. Sehingga para pengguna dapat membawa barang bawaan dengan lebih banyak, serta kapasitas mesin yang digunakan juga lebih besar.

    Adapun untuk agan - agan yang sedang mencari - cari jenis mobil pick up dalam waktu dekat ini, mungkin agan - agan akan tertarik untuk melihat terlebih dulu informasi seputar kelebihan dan kekurangan suzuki carry pick up yang pada kesempatan hari ini akan ane sajikan untuk agan - agan. Siapa tahu saja setelah agan - agan melihat informasi kelebihan dan kekurangan suzuki carry pick up dari ane ini, agan - agan akan tertarik untuk membeli mobil pick up suzuki yang satu ini.

    Oleh karena itu, tidak ada salahnya bagi agan - agan yang dalam waktu dekat ini melihat dahulu informasi seputar kekurangan dan kelebihan suzuki carry pick up yang hari ini bakalan ane sajikan dengan cukup lengkap. Apabila agan - agan sudah ingin mengetahui informasi lengkap mengenai kelebihan dan kekurangan suzuki new carry pick up dari ane, maka silahkan bagi agan - agan untuk melihat informasi lengkapnya berikut ini.

    [​IMG]

    Keunggulan dan Kelebihan Suzuki Carry Pick Up

    Performa mesin cukup handal, mengandalkan mesin berkapasitas 1.5L yang mampu memberikan daya maksimalnya mencapai 78.8 PS serta mampu memberikan torsi maksimalnya mencapai 120 Nm, membuat performa mesin suzuki carry pick up ini masih tergolong cukup handal dikelasnya.

    Hemat bahan bakar, meskipun performa mesin suzuki carry pick up ini tergolong cukup handal, namun untuk urusan bahan bakar masih tergolong irit. Hal tersebut dikarenakan oleh penggunaan sistem bahan bakar MPI atau multi point injection yang sudah digunakan pada mobil suzuki carry pick up ini, sehingga konsumsi bahan bakarnya menjadi lebih irit dan performanya masih tetap handal.

    Kapasitas kabin cukup luas, untuk memberikan kenyamanan kepada para penggunanya, maka desain kabin suzuki carry pick up ini dirancang lebih luas. Ditambah dengan kursi jok yang dirancang dengan model baru dan lebih empuk, membuat kenyamanan para penggunanya akan lebih meningkat.

    Kapasitas pick up lebih besar, supaya para penggunanya dapat membawa barang bawaan jauh lebih besar, maka untuk desain pick up pada mobil suzuki carry ini telah dirancang jauh lebih besar.

    Ane rasa sudah cukup sekian saja dulu untuk informasi mengenai Kekurangan dan Kelebihan Suzuki Carry Pick Up Paling Baru untuk sekarang ini, semoga saja dari sedikit informasi tentang mobil suzuki carry pick up yang baru saja ane sajikan diatas tadi dapat memberikan pengetahuan tambahan bagi agan - agan seputar mobil suzuki pick up yang satu ini. Apabila agan - agan masih ingin mengetahui kembali informasi seputar kelebihan dan kekurangan mobil lainnya, maka silahkan bagi agan - agan untuk langsung kembali baca juga Kelebihan dan Kekurangan Suzuki Grand Vitara.
     
Loading...

Share This Page