Google Akui Palestina Sebagai Negara, Israel Protes

Discussion in 'Google' started by hamidi, May 7, 2013.

  1. hamidi

    hamidi Member

    Joined:
    Mar 20, 2013
    Messages:
    106
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Selamat malam sobat Bersosial.com tadi iseng iseng lihat berita di liputan6.com eh ternyata ada yang berita yang masih anget dan sebelum berita tersebut keburu dingin jadi saya putuskan untuk share di mari *ketawa4* pada tanggal 1 mei akhirnya Kedaulatan Rakyat Palestina di akui Google dengan cara menyebutkan nama Palestina pada beranda atau laman muka google seperti yang tampak pada layar diatas, nama cantik tersebut sebelumnya oleh google hanya di singkat dengan ps saja . *akhirnya*

    [​IMG]

    "Perubahan ini menimbulkan pertanyaan tentang alasan di balik keterlibatan perusahaan internet swasta dalam politik internasional dan pada sisi kontroversial," kata Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Israel, Yigal Palmor dikutip Liputan6.com dari Huffington Post.

    Keputusan yang diambil oleh PPB sejak tahun lalu tersebut baru diadopsi oleh Google dan berlaku mulai tanggal 1 Mei lalu. Tak pelak keputusan Google itu mendapat respon dari Israel. Negeri Zionis itu mempertanyakan keputusan yang dibuat Google di laman www.google.ps.

    Nathan Tyler, Juru Bicara Google telah menanggapi pertanyaan dari pemerintah Israel tersebut.

    "Kami mengubah nama 'Palestinian Terriotories' jadi 'Palestine' di seluruh produk kami. Konsultasi dengan berbagai sumber dan otoritas terkait sudah kami lakukan dalam memberikan nama-nama negara," kata Tyler.

    Ia pun menambahkan bahwa keputusan PBB dan organisasi internasional lain yang sudah mengakui Palestina sebagai sebuah negara menjadi patokan mereka dalam mengambil kebijakan ini.

    Majelis Umum PBB telah meningkatkan status Palestina menjadi negara non-anggota pada bulan November tahun lalu. Keputusan tersebut diambil berdasarkan voting dengan 138 suara setuju, 9 menolak dan 41 abstain.

    Saat ini, wilayah yang sebelumnya menggunakan nama otoritas Palestina telah berganti dengan 'Negara Palestina dalam korespondensi diplomatik dan mengeluarkan perangko khusus untuk aktivitas tersebut.

    Sumber Artikel : Google Akui Palestina Sebagai Negara, Israel Berang
     
  2. Dan

    Dan Forum Bot

    Joined:
    Dec 4, 2012
    Messages:
    1,316
    Likes Received:
    257
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Ini tentu merupakan kabar

    Ini tentu merupakan kabar gembira untuk rakyat Palestina, dan saya rasa keputusan Google sangatlah tepat lagian kan dari hasil voting juga memperlihatkan kalau mayoritas negara-negara di dunia mengakui kalau Palestina itu sebuah negara.

    Wah domain .PS jadi bisa banyak yang makai nih *jail*
     
  3. wphoet

    wphoet You'll Never Walk Alone

    Joined:
    Feb 19, 2013
    Messages:
    1,149
    Likes Received:
    142
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    smlm juga baca dari timeline

    *bagus* smlm juga baca dari timeline fb teman *bagus*
     
  4. hamidi

    hamidi Member

    Joined:
    Mar 20, 2013
    Messages:
    106
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Dan wrote:

    iya Pak @Dan semoga aja pengakuannya ndak dari voting doang, mungkin mereka juga bisa ikut membantu dalam pembangunan Negara Palestina
    makasih jempolnya Pak @wphoet btw nih saya kasih 3 jempol buat ente *bagus* *bagus* *bagus*
     
  5. cayun

    cayun Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    661
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    Selamat buat rakyat palestina

    Selamat buat rakyat palestina *bagus*
     
  6. hamidi

    hamidi Member

    Joined:
    Mar 20, 2013
    Messages:
    106
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    cayun wrote:

    Selamat juga buat Pak @cayun *bagus*
     
  7. cayun

    cayun Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    661
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    hamidi wrote:

    terimakasih kembali, ini ada sedikit hadiah dari saya :)
    [​IMG]
     
  8. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Rakyat palestina gembira

    Rakyat palestina gembira sedangkan israel geram *jail*
     
  9. gadgetkeren

    gadgetkeren New Member

    Joined:
    Mar 28, 2013
    Messages:
    10
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    3
    wong PBB saja sudah

    wong PBB saja sudah mengesahkan Palestina menjadi sebuah negara, terus kalau googel juga ikutan, napa protesnya ke Googel
     
  10. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    gadgetkeren wrote:

    Hati" bro komen nya semoga engga SARA

    Update : Komen sudah diupdate , lain kali hati" bro, takutnya SARA tuh *merokok2*
     
  11. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,243
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    samuel wrote:

    Untung ada samuel yg ngingetin jadi gak diganjar wasit.
    *peringatan*
     
  12. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Quote:

    sesama member harus saling mengingatkan agar yang salah tidak dilburkan oleh admin sini *ketawa4*
     
  13. hamidi

    hamidi Member

    Joined:
    Mar 20, 2013
    Messages:
    106
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    cayun wrote:

    makasih hadiahnya pak, btw didalem hadiahnya kok ada genderuwonya ya *dingin*
    Indonesia Tentram *ketawa4*
    mungkin aja mereka ngak suka kalo Palestina juga diistimewakan sama Mbah Google *peace*
    Kang @samuel emang pahlawan tanpa tanda jasa , *pahlawan*
    bener sob, apalagi ini juga belum waktunya libur xixixi *kacau*
     
  14. masmun

    masmun Member

    Joined:
    Feb 1, 2013
    Messages:
    192
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Ikut senang

    Ikut senang, semoga saja Palestine benar-benar bisa menjadi negara yang diakui Dunia *bagus*
     
  15. ayahnyanadia

    ayahnyanadia Well-Known Member

    Joined:
    Apr 4, 2013
    Messages:
    1,369
    Likes Received:
    153
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Israel parno nya ampe ke

    Israel parno nya ampe ke Google. *bergaya*
     
  16. sakaji

    sakaji Member

    Joined:
    Mar 13, 2013
    Messages:
    165
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    18
    Israel gondok banget pasti

    Israel gondok banget pasti dengan pengakuan dari Google.
     
  17. zouero

    zouero Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    363
    Likes Received:
    9
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Selamat

    Selamat untuk rakyat palestina.. Google aja mau mengakui, kenapa israel engga sih ? *bingung*
     
Loading...

Share This Page