Genset yanmar 10 kVA, satu untuk semua kebutuhan

Discussion in 'General Discussion' started by firda63, Oct 24, 2018.

  1. firda63

    firda63 Member

    Joined:
    Dec 19, 2015
    Messages:
    760
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    Genset yanmar 50 kVA secara teori memiliki daya 50 ribu watt, dimana 1 kVA adalah setara dengan 1.000 watt. Akan tetapi, dalam konversi daya berlaku power factor dimana mengakibatkan mesin dengan daya 1 kVA tidak bisa penuh menyediakan daya 1.000 watt (100% konversi). Untuk perhitungan dengan skala aman, 1 kVA dapat dihitung setara dengan 800 watt atau 50 kVA setara dengan 40.000 watt.

    [​IMG]

    Alasan menggunakan genset yanmar 10 kVA

    Terdapat banyak alasan bagi pengusaha skala menengah hingga besar, untuk menggunakan genset dengan daya sebesar 50 kVA. Oleh sebab itu, cukup mudah bagi anda dalam membeli dari toko yang jual genset yanmar 10 kva di kota anda. Bahkan, anda dapat dengan mudah menemukan toko yang Jual genset 50 kva surabaya maupun di kota dan daerah lain.

    Secara historis, merek yanmar sangat jamak dipilih pebisnis dalam menunjang kegiatan bisnisnya baik sebagai sumber daya listrik cadangan (dari sambungan perusahaan listrik negara) atau memang murni sebagai sumber listrik utama. Alasan terpilihnya merek yanmar sebagai genset andalan adalah sebagai berikut:

    1. Alasan utama adalah merek yanmar sudah familiar, dimana banyak pelaku usaha yang memilih merek ini. Hal tersebut juga merupakan salah satu alasan utama, kenapa ada banyak toko yang jual genset yanmar 50 kva.

    2. Selain kualitas terjamin, terdapat banyak pilihan daya genset di banyak kota. Misalnya terdapat selain toko yang Jual genset 50 kva surabaya, terdapat pula tipe lain mulai yang paling kecil misalnya 8 kVA hingga 60 kVA.

    3. Dukungan purna jual yanmar yang tidak perlu diragukan. Terdapat lebih dari delapan ratus toko resmi penjual genset yanmar yang tersebar di lima benua, menjadikan merek yanmar pilihan terbaik bagi anda yang memerlukan mesin genset yang dapat diandalkan.

    Gangguan pasokan listrik pada industri skala menengah hingga besar dalam satu hari saja, merupakan isu yang sangat penting yang dapat mengakibatkan kerugian yang tidak sedikit. Selain itu, kepercayaan konsumen akan performa pelayanan bisnis anda dapat menjadi dipertanyakan.

    Dengan memiliki mesin genset yanmar yang berdaya 50 kVA, anda dapat dengan leluasa mengoperasikan berbagai peralatan yang memerlukan daya listrik besar tanpa perlu khawatir kekurangan pasokan daya. Daya 50 kVA (40.000 watt) untuk skala mesin industri misalnya makanan, dapat digunakan untuk mengoperasikan banyak mesin-mesin berat.

    Mesin feeder, press, pemotong hingga penggoreng skala industri rata-rata memerlukan 1.5 hingga 5 ribu watt, sehingga satu kesatuan mesin industri pengolah makanan dapat bekerja dengan bersamaan, sehingga keluaran produksi menjadi optimal.

    Untuk skala mesin industri misalnya mesin pertukangan seperti mesin bubut, gerinda, scrap hingga mesin las listrik, rata-rata juga memerlukan daya 2 ribu watt untuk setiap alatnya. Sehingga, saat terjadi pemadaman aliran listrik dari perusahaan listrik negara, roda produksi industri anda tidak akan terganggu sehingga anda dapat terus bekerja berdasarkan jadwal yang sudah ditentukan sebelumnya.
     
Loading...

Share This Page