[Ask] Ada yang Pernah Menggunakan DMCA?

Discussion in 'Google' started by LilihPAP, Jun 12, 2013.

  1. LilihPAP

    LilihPAP Member

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    183
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Oke, para predator (baca: copaser) memang menjengkelkan. Bak benalu ia menyerap tenaga yang sudah kita curahkan untuk artikel di blog kita. Nah, adakah teman-teman Bersosial sudah pernah menggunakan #DMCA? Saya sudah mencobanya. Tapi, hingga kini belum juga ada email pemberitahuan yang mengatakan bahwasanya artikel saya yang dicopas di blog lain sudah dideindex atau belum? Berapa lama kira-kira DMCA memproses hal ini. Mohon pencerahan bagi teman-teman yang sudah menggunakannya.
     
  2. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    kamu menggunakan DMCA yang

    kamu menggunakan DMCA yang mana ? DMCA.com ?

    Dulu saya pernah pakai DMCA google dan hasilnya artikel saya yang dicuri orang berhasil dihapus google *jail*
     
  3. LilihPAP

    LilihPAP Member

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    183
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    DMCA yang punya Google mas

    DMCA yang punya Google mas @Samuel. Kalau nggak salah, yang linknya ini >> http://support.google.com/bin/request.py?&product=blogger&contact_type=lr_dmca (sama nggak?)

    Itu terhapus dalam tempo berapa hari?
     
  4. samuel

    samuel Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    478
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    LilihPAP wrote:

    kalau pakai DMCA google itu hanya berefek untuk pengguna blogspot saja, jadi kalau pencuri artikel menggunakan plastform WP/ cms lain ga akan kehapus itu artikelnya

    untuk prosesnya sih kalau engga salah 1 / 2 minggu langsung dapat balasan *ketawa3*
     
  5. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,655
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    dulu sih sempat dmca.com tapi

    dulu sih sempat dmca.com tapi masalah deindex dan hapus saya gak sampai tahu kapan, kerbau hilang muncul traktor tetap saja sawah mesti dibajak *ketawa1* , kecuali sawah dihilangkan menjadi perumahan *peace*
     
  6. LilihPAP

    LilihPAP Member

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    183
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Oh gitu ya.

    Oh gitu ya.

    Kalo yang DMCA.com, apakah kehapus semuanya?
     
  7. LilihPAP

    LilihPAP Member

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    183
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    @masaiya-chang: aduh kalimat

    @masaiya-chang: aduh kalimat terakhir pake bahasa pribahasa yang membingungkan. gak mudeng @_@ kelas saya cuma blogspot. Blogger kacangan kok. Hehehe...
     
  8. cayun

    cayun Member

    Joined:
    Feb 5, 2013
    Messages:
    661
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    coba contact dulu baik" blog

    coba contact dulu baik" blog yg copas artikelmu, bicarakan baik" dulu gimana solusi terbaiknya, kalau gak ada tanggepan terpaksa laporkan ke DMCA dengan catatan di memakai blogger bisa isi form nya http://support.google.com/bin/request.py?&product=blogger&contact_type=lr_dmca ,,,

    sebenarnya copas dan dicopas udah jadi resiko seorang blogger, kalau ada yg mengcopas berarti informasi yang ada pada blogmu bermanfaat buat orang lain *keren3* CMIIW
     
  9. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,655
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    bang @LilihPAP justru kalimat

    bang @LilihPAP justru kalimat terakhir saya itu mencerminkan diri saya adalah blogger kacangan,
    kalau memang tulisannya blog sangat penting, memang harus kita lindungi, tapi saya lebih suka dengan gaya sendiri tanpa harus dmca (kerbau atau saya yang mati duluan) *ketawa3* dan mungkin nanti akan coba menerapkannya.
     
  10. LilihPAP

    LilihPAP Member

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    183
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    @cayun > Oh, itu sih udah.

    @cayun > Oh, itu sih udah. Tanggepan? Hehehe, nggak dibalas bli. Makanya, mo saya DMCA, sekalian menjajal. Seumur-umur ada fitur oke dari Google kenapa gak dimanfaatin Hehehe...
    @masaiya-chang > iya, saya juga paham soal copyright di dumay mah nggak usah dibicarakan lagi. emang menyebalkan, tapi ya begitulah (mendadak maklum). hehehe... cuman saya mau nyobain mas fitur google, working gak? kalau gak working, ya besok2 gak usah dipake kan? soalnya, belum pernah.
     
  11. Fahmi

    Fahmi Newbie

    Joined:
    Dec 5, 2012
    Messages:
    1,719
    Likes Received:
    159
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Kata cayun resiko blogger, ya

    Kata cayun resiko blogger, ya memang selama ini menulis jg mencari referensi dari artikel orang2/blog lain.. Pasti akan ada kesamaan2.. Misal bicara tentang seo, paling ya itu2 aja yg dibahas.. Dunia online gk lepas dari jiplak menjiplak.. Ada bahasa kerennya yaitu terinspirasi.. Bagi saya sih wajar2 saja kecuali full habiss dibabat copas nya :D
     
  12. LilihPAP

    LilihPAP Member

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    183
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    @fahmi > Iya bisa paham sih.

    @fahmi > Iya bisa paham sih. Risiko pekerja dumay ya konten diduplikasi tanpa sumber.
    Inspirasi ya? Tapi, inspirasi apa untuk menyebut mengkopi artikel dengan mengimpor semua artikel di blog ane ke blognya *benci* Kalo dalam musik harusnya istilah terinspirasi gak sampai 7 bar CMIIW. Hihihi...
    Lagian ini cuma coba-coba kok bang. Syukur ditanggepin Google. Nggak ditanggepin, ya sutra, bikin kepala mumet hahaha...
     
  13. wphoet

    wphoet You'll Never Walk Alone

    Joined:
    Feb 19, 2013
    Messages:
    1,149
    Likes Received:
    142
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    punyaku gk pernah pakai DMCA,

    punyaku gk pernah pakai DMCA, bebas di copy. lagian kl di copy kan kelihatan tanggalnya dimata google mana yg sumber mana yg plagiat, soalnya tujuan utamanya emang buat referensi jadi diperbolehkan copy paste untuk di ulas di artikel lain *peace*
     
  14. LilihPAP

    LilihPAP Member

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    183
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Quote:

    Pernyataanmu ambigu @wphoet. Boleh dicopas asal diulas? Maksudnya dicopas full lalu diulas apa dicopas sebagian lalu diulas.

    Kalo semua artikelmu dipindah blog kan itu gimana menurutmu? *minta saran*
     
  15. Fahmi

    Fahmi Newbie

    Joined:
    Dec 5, 2012
    Messages:
    1,719
    Likes Received:
    159
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    kalau full copas sih bukan

    kalau full copas sih bukan inspirasi namanya, maksudnya ku inspirasi nih ta' kasih tau jurusnya "ATM" = amati,tiru,modifikasi :D waduh ngajarin gk bener dah *ngupil*
     
  16. LilihPAP

    LilihPAP Member

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    183
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    fahmi wrote:

    Nah, maksudku ini untuk yang full copas. Kalo metode ATM sih, saya juga pake hihihi... sst jangan bilang siapa2 ya ^^
     
  17. maxmanroe

    maxmanroe Member

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    353
    Likes Received:
    29
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Artikel blog saya sering di

    Artikel blog saya sering di COPAS, dan udah ada 4 blog yang udah saya laporin ke Google, kebetulan blog COPAS itu di blogger. 3 blog tadi artikel copas-nya dihapus oleh Google (ada 10 artikel yg dicopas), dan 1 blog didelete oleh Google. Sepertinya Google serius menanggapi setiap laporan yang masuk, tapi capek juga kalo saban hari ngecek blog copas... *tidak*
     
  18. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,243
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Kalau menggunakan DMCA.com

    Kalau menggunakan DMCA.com tidak berguna ya?
    Jadi DMCA google itu untuk melaporkan copas ya?
     
  19. satriajogja

    satriajogja Member

    Joined:
    Feb 24, 2013
    Messages:
    348
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Wah ane belum pernah. Kl

    Wah ane belum pernah. Kl artikel di copas asal dikasih link sih gak ane permasalahkan *ketawa3*
     
  20. ayahnyanadia

    ayahnyanadia Well-Known Member

    Joined:
    Apr 4, 2013
    Messages:
    1,369
    Likes Received:
    153
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    masaiya-chang wrote:

    burakakaka, asli ane ketawa baca koment sampeyan mas..
     
Loading...

Share This Page