Asal-usul Kata Ngabuburit

Discussion in 'Science' started by AndaiKatacom, Jul 8, 2014.

  1. AndaiKatacom

    AndaiKatacom Member

    Joined:
    Sep 14, 2013
    Messages:
    143
    Likes Received:
    13
    Trophy Points:
    18
    AndaiKata.com | Bagi umat Muslim yang tengah menjalankan ibadah puasa, tentunya berbuka puasa adalah hal yang paling dinantikan. Untuk membunuh waktu sambil menanti beduk Maghrib berkumandang, banyak kegiatan yang bisa dilakukan. Salah satu kegiatan yang populer yang biasa dilakukan adalah: Ngabuburit. Kata ini cukup sering diucapkan pada bulan suci ini. Tapi tahukah anda apa arti Ngabuburit?

    Ngabuburit merupakan istilah dalam Bahasa Sunda yang berasal dari kata Burit yang berarti sore. Jika diterjemahkan secara bebas, Ngabuburit adalah istilah yang dipakai untuk kegiatan menunggu sore. Sementara di KBBI, kata Ngabuburit diartikan sebagai menunggu azan magrib menjelang berbuka puasa pada waktu bulan Ramadan. Pada KBBI, kata Ngabuburit diberi keterangan (sd) sebagai penanda bahwa kata tersebut berasal dari Bahasa Sunda.

    [​IMG]

    Umumnya, orang-orang melakukan Ngabuburit pada jam 3-5 di sore hari. Biasanya mereka berkeliling naik motor sambil mencari panganan yang menarik untuk berbuka puasa nanti. Di beberapa tempat, Ngabuburit digunakan untuk kegiatan pesantren kilat atau seminar mengenai agama.



    Sumber : http://www.andaikata.com/tahukahkamu/asal-usul-kata-ngabuburit.html#ixzz36tKnnBZR

    [​IMG]
     
    sniper likes this.
  2. rattan

    rattan Active Member

    Joined:
    Apr 29, 2014
    Messages:
    985
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    ngabuburit selain mencari panganan juga cari pasangan
    -_-'
     
  3. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,243
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Saya kira artinya Ngakan Bubur pake Clurit.
     
  4. ninafaira

    ninafaira Member

    Joined:
    Sep 14, 2014
    Messages:
    168
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
  5. Grant Verleend

    Grant Verleend Active Member

    Joined:
    Sep 10, 2014
    Messages:
    1,234
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Unik juga, baru tau nie asal muasalnya.
     
  6. sniper

    sniper New Member

    Joined:
    Jan 21, 2015
    Messages:
    4
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Makasih infonya gan... baru tahu ane...
     
Loading...

Share This Page