Pasien Monitor merupakan satu alat medis yang cukup penting di Rumah Sakit atau Klinik. Alat yang bentuknya menyerupai TV kecil ini berfungsi untuk memonitor kondisi kesehatan pasien ketika dirawat di Rumah Sakit. Pasien monitor biasanya digunakan untuk memantau kondisi pasien yang dirawat di dalam ruang ICU. Karena disinilah pasien dengan kondisi yang tidak stabil dirawat dan dilakukan pengobatan secara intensif. Di toko alat kesehatan ada banyak sekali merk dan model pasien monitor yang dijual. Bagi anda yang membutuhkan informasi merk pasien monitor, bisa simak penjelasan singkat di tulisan ini. Karena pada kesempatan ini penulis ingin sedikit berbagi tentang 3 merk pasien monitor beserta spesifikasinya yang dijual di salah satu toko alat kesehatan online di Indonesia. Pasien Monitor Mindray Mindray merupakan salah satu merk alat medis yang cukup besar dari cina dan memiliki reputasi yang luar biasa di Indonesia. Salah satu seri pasien monitor yang cukup laris yaitu MEC 1000. Berikut spesifikasinya : Layar warna 10,4 inch dengan resolusi 800 x 600 Spesifiksi standar 4 bentuk gelombang ECG 3 Lead ditampilkan Monitor tekanan darah, SpO2 dan suhu Pasien monitor EDAN Merk yang kedua yaitu EDAN, ini juga tidak kalah dengan Mindray. Cukup mendapatkan banyak pengguna khususnya di Indonesia. Untuk seri pasien monitor EDAN cukup banyak salah satunya EDAN IM 60. Berikut spesifikasinya : Display TFT layar warna Algoritma yang handal iSEAP EKG optimal untuk deteksi aritma Dilengkapi dengan deteksi alat pacu jantung SpO2 dengan ketahanan gerak yang luar biasa Pasien Monitor Utech Anda menginginkan pasien monitor yang murah namun memiliki fungsi dan fitur yang lengkap ? Mungkin merk Utech seri Pm 5000 bisa jadi pilihan anda. Coba lihat detail spesifikasinya di bawah ini : Layar monitor dengan ukuran 12,1 inch dengan resolusi (800 x 600) Parameter lengkap : SpO2, ECG, Heart Rate, NIBP, TEMP, RESP Bisa untuk anak dan dewasa Daya baterai 4400 mAh Lithium battery 3 merk tersebut hanya sebagian kecil dari merk pasien monitor di Indonesia. Bila anda membutuhkan informasi mengenai harga pasien monitor, atau tempat jual pasien monitor, anda bisa kunjungi distributor alat kesehatn online seperti www.gloryamedica.com. masnur, Nov 9, 2017 #1 ParketBandung Member Joined: Aug 11, 2017 Messages: 53 Likes Received: 1 Trophy Points: 8 Google+: Author wah baru tahu ada alat seperti ini,,, hehe,,, soalnya ane jarang sekali pergi kerumah sakit... ParketBandung, Nov 9, 2017 #2 masnur New Member Joined: Nov 9, 2017 Messages: 8 Likes Received: 0 Trophy Points: 1 Syukur om kalau jarang ke rumah skait, berarti sehat - sehat semua. Itu Pasien Monitor yang kaya di tivi - tivi om, kadang bunyi beeb beeeb beeb... gt om, masnur, Nov 9, 2017 #3 (You must log in or sign up to reply here.) Show Ignored Content Loading... Similar Threads - Merk Alat Monitor Ada Beberpa Merk Susu Penguat Kandungan Dewifarhanah, Oct 13, 2018, in forum: Health & Medical Replies: 1 Views: 491 samualadiyoso Oct 13, 2018 Waspada Inilah Ciri Wajah Terkena Merkuri Silmi Alimatul, Apr 19, 2018, in forum: Health & Medical Replies: 5 Views: 876 WAP23 Dec 19, 2018 4 Merk Suplemen Mata Yang Dapat Menjadi Pilihan Anda Toni Antonio, Feb 8, 2018, in forum: Health & Medical Replies: 0 Views: 709 Toni Antonio Feb 8, 2018 Merk Obat Herbal Penambah Nafsu Makan Anak Rumah Walatra, Jan 25, 2018, in forum: Health & Medical Replies: 0 Views: 705 Rumah Walatra Jan 25, 2018 Merk Shampo Yang Cepat Memanjangkan Rambut rosyad, Nov 20, 2017, in forum: Health & Medical Replies: 2 Views: 1,035 samualadiyoso Oct 13, 2018 Share This Page Tweet Log in with Facebook Log in with Twitter Your name or email address: Do you already have an account? No, create an account now. Yes, my password is: Forgot your password? Stay logged in
Syukur om kalau jarang ke rumah skait, berarti sehat - sehat semua. Itu Pasien Monitor yang kaya di tivi - tivi om, kadang bunyi beeb beeeb beeb... gt om,