Tip Untuk Biaya Asuransi Kredit Mobil

Discussion in 'General Business' started by Windi Ariska, Sep 26, 2016.

  1. Windi Ariska

    Windi Ariska Member

    Joined:
    Dec 5, 2014
    Messages:
    405
    Likes Received:
    50
    Trophy Points:
    28
    Saat ini mobil bukanlah menjadi barang super mewah lagi yang hanya di miliki oleh bebrapa kalangan. Saat ini mobil pribadi menjadi kebutuhan sekunder bahkan mungkin kebutuhan primer bagi sebagian orang. Permintaan pasar yang cukup tinngi membuat pelaku pasar otomotif berlomba-lomba memenuhi kebutuhan tersebut dengan meluncurkan produk-produk dengan berbagai macam tipe dan segmen pasar.
    [​IMG]
    Selain itu, tingginya permintaan direspon juga oleh perusahaan pembiayaan untuk mempermudah konsumen mendapatkan mobil impiannya. Oleh karena itulah banyak orang berfikir mendapatkan mobil dengan cara kredit. Namun perlu diketahui perbedaan antara membeli mobil secara cash atau kredit. Salah satu perbedaannya adalah adanya biaya asuransi kredit mobil.

    Jika Anda saat ini berencana untuk membeli sebuah mobil, maka ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan terlebih dahulu.
    1. Kenali kebutuhan anda akan mobil, mulai dari fungsinya, peruntukkannya, ataupun alasan anda membeli mobil sehingga anda dapat menetukan type atau jenis mobil apa yang akan anda beli misalkan :city car, pic up, SUV, atau MPV

    2. Tentukan buget anda untuk membeli mobil, jangan sampai mobil yang anda beli melebih buget yang anada tentukan karena itu akan mengganggu keuangan anda.

    3. Perhatikan perawatan dan suku cadang mobil, hal ini sangat penting karena anda akan mengeluarkan cost secara berkala untuk peawatan mobil ini ,jika perawatannya mahal dan suku cadangnya mahal itu akan menyedot keuangan anda

    4. Perhatikan pula harga purna jual mobil, biasanya pabrikan jepang lebih memiliki harga purna jual yang lebih tinggi dibanding pabrikan lain

    5. Jenis mobil, yang di maksud disini adalah mobilyang akananda beli mobil baru atau mobil bekas, karena ada kelebihan dan kekurangan di masing-masing jenis ini.

    6. Cara membeli mobil secara cash atau credit, tergantung keadaan keuangan anda

    7. Jika anda membeli mobil dengan credit maka perhatikan asuransi yang menyertainya, pilih perusahaan asuransi yang telah terpercaya seperti Simasnet, dan perhatikan pula biaya asuransi kredit mobil anada.
    Jika dapat dengan cermat memepertimbangkan hal tersebut di atas bisa dipastikan Anda akan memperoleh mobil impian dengan nyaman. Jika Anda membeli secara credit, maka biaya credit dan biaya asuransi kredit mobil tidak akan over buget.
     
  2. Teddy Soetjipto

    Teddy Soetjipto New Member

    Joined:
    Oct 12, 2016
    Messages:
    4
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Untuk biaya asuransi semestinya saat ini tidak ada yang berbeda karena aturan OJK, perbedaan tipis paling karena ada batas atas dan batas bawah premi, tetapi tidak besar. Yang membedakan hanya jika kita ambil comprehensive / all risk, kombinasi atau TLO saja.

    Jika kita ambil kredit dari showroom kebanyakan tidak terlalu bisa memilih karena pemilihan asuransi dari multi finance yang membiayai, kecuali kita punya alasan kuat untuk tentukan misal kita minta list bengkel rekanan asuransi tsb ternyata tidak lengkap, tetapi jika multi finance nya tidak ada MoU dengan misal Simas, tetap sulit juga untuk meminta asuransi nya Simas, berbeda jika beli cash, kita punya wewenang untuk memilih asuransi mana yang diambil.
     
  3. Samuel Samuel93

    Samuel Samuel93 Member

    Joined:
    Oct 30, 2017
    Messages:
    485
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    18
    thanks, tips cukup membantu.
    tapi yang paling penting adalah, pastikan claimnya gampang
     
  4. rajasales

    rajasales Member

    Joined:
    Oct 12, 2017
    Messages:
    64
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    8
    banyak ya jenis asuransi, intinya carilah asuransi yang kalau ngajuin klaimnya tidak dipersulit ajalah, :D
     
  5. csul

    csul New Member

    Joined:
    Jun 29, 2018
    Messages:
    15
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Yups bener banget memiliki mobil pribadi memang menjadi setiap impian semua orang apalagi saat ini mobil pribadi menjadi kebutuhan sekunder bahkan mungkin kebutuhan primer bagi sebagian orang. Jika Anda saat ini berencana untuk membeli sebuah mobil, maka tips yang kamu share diatas dangat bermanfaat sekali, terutama jika ingin melakukan kredit mobil maka harus mengetahui tips untuk biaya asuransi kredit mobil seperti yang di jelaskan diatas.
     
Loading...

Share This Page