Beragam Manfaat Minyak Kelapa Untuk Kulit

Discussion in 'Science' started by Linda Nur Wakidah, Nov 10, 2017.

  1. Linda Nur Wakidah

    Linda Nur Wakidah Member

    Joined:
    Aug 29, 2017
    Messages:
    164
    Likes Received:
    19
    Trophy Points:
    18
    Beragam Manfaat Minyak Kelapa Untuk Kulit – Minyak yang diperoleh dari buah kelapa ini selain dapat membantu menggoreng makanan, ternyata dapat digunakan untuk mengatasi beberapa masalah pada kulit. Minyak kelapa memiliki berapa kandungan yang dapat membuat kulit menjadi lebih sehat.

    [​IMG]

    Antara minyak kopra dengan minyak kelapa murni memiliki perbedaan meski memiliki bahan baku yang sama, yaitu kelapa. Minyak kopra atau minyak goreng diproduksi dari ampas kelapa yang dikeringkan dan diambil minyaknya.

    Minyak kopra memiliki endapan di bagian paling bawah wadah yang digunakan. Sedangkan minyak kelapa murni tidak memiliki endapan dan bening tidak keruh. Kandungan dari keduanya pastilah berbeda.

    Minyak kelapa murni memiliki banyak kandungan yang baik untuk kesehatan kulit. Beberapa masalah kulit dapat teratasi dengan menggunakan minyak kelapa murni.

    Beragam manfaat yang dapat diperoleh dengan rutin menggunakan minyak kelapa murni adalah :

    1. Melembabkan kulit

    Kulit yang kering membuat seorang menjadi tidak percaya diri, kulit yang kering biasanya terasa tidak sehat dan kusam serta mengelupas. Kulit kering disebabkan karena kerurangan kelambaban. Untuk mengukur lembab tidaknya kulit, dapat menggunakan alat moisture meter.

    Dengan menggunakan minyak kelapa murni, maka kelembaban kulit akan diperoleh. Hal tersebut aman digunakan karena minyak kelapa murni memiliki bahan alami, yaitu kelapa.

    Cara menggunakannya cukup mudah, dengan menuangkan 2 sendok makan minyak kelapa pada wadah kecil. Lalu oleskan pada kulit wajah secara merata. Diamkan 20 hingga 30 menit, tidak perlu membilasnya.

    2. Mengatasi jerawat

    Kandungan asam dalam minyak kelapa murni membantu mengatasi jerawat dengan cepat. Hanya dengan mengoleskan minyak dengan kapas ke kulit yang berjerawat. Setelah itu diamkan 20 menit dan bilas dengan air bersih.

    3. Mencerahkan wajah

    Oleskan minyak kelapa murni pada permukaan wajah, lakukan setiap malam dalam waktu 2 minggu. Jangan menggunakan minyak pada pagi hari karena dapat membuat debu menyumbat pori pori.

    4. Mengurangi infeksi

    Infeksi kulit seperti gatal, eksim dan lainnya dapat dihilangkan dengan mengoleskan minyak kelapa ke kulit yang infeksi.

    5. Mengencangkan kulit

    Dengan mengoleskan minyak kelapa pada kulit yang berkerut sehabis mandi dapat dilakukan untuk mengencangkan kulit. Lakukan hal ini secara rutin sehabis mandi dan pada malam hari agar hasil maksimal.
     
  2. Sifanurfadilah

    Sifanurfadilah Member

    Joined:
    Nov 4, 2017
    Messages:
    54
    Likes Received:
    15
    Trophy Points:
    8
    Untuk Kesehatan dan Kecantikan sepertinya sudah banyak yg membuktikannya ya, satulagi, selain buat kulit, juga bisa jadi pengganti ion tubuh dan sebagai terapi bagi yg sedang mabuk / mabuk perjalanan juga langsung seger
     
Loading...

Share This Page