Cara Pendaftaran google Adsense Melalui Blog

Discussion in 'General Internet' started by aliansyah, Dec 12, 2015.

  1. aliansyah

    aliansyah New Member

    Joined:
    Dec 12, 2015
    Messages:
    4
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    Untuk melakukan pendaftaran google adsense melalui blog sangatlah mudah, syarat utamanya adalah sobat harus memiliki sebuah blog berflatform blogspot terlebih dahulu, saya anggap anda sudah memiliki blog yang sudah mendapatkan cukup pengunjung dan sudah memiliki cukup artikel postingan, berikut langkah-langkah pendaftaran google adsense yang bisa anda lakukan:

    1. Aktifkan Menu Penghasilan pada blog.
    pada umumnya untuk blog berbahasa indonesia, bilah sisi menu pada halaman akun blogspot tidak dilegkapi dengan "menu penghasilan" untuk mendaftar adsense melalui blog menu tersebut haruslah kita munculkan terlebih dahulu, karena melalui menu itulah daftar adsense melalui blog dapat kita lakukan, untuk memunculkan menu "Penghasilan" silahkan ikuti langkah dibawah ini:

    a. Masuk ke halaman akun blogspot sobat

    b. Pada bilah menu sebelah kiri pilih menu "Setelan" kemudian pilih submenu "Bahasa dan pemformatan"

    c. Pada layar sebelah kanan submenu "Bahasa dan pemformatan" pada bahasa silahkan pilih Inggris (Amerika serikat) - English (United State)

    d. Simpan Setelan blog sobat dan lakukan Refresh Halaman, sampai tahap ini biasanya menu penghasilan akan muncul ditambahkan pada bilah sisi menu akan terlihat seperti gambar dibawah ini:

    [​IMG]

    2. Lakukan Pendaftaran Adsense Melalui Blog
    Setelah menu penghasilan berhasil kita aktifkan dan muncul pada bilah sisi menu pada halaman akun blogspot kita, langkah berikutnya adalah melakukan pendaftaran adsense melalui blog, pendaftaran adsense melalui blog kita akan menggunakan menu "Penghasilan", langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

    a. Pada bilah menu sebelah kiri, pilih menu "Penghasilan"

    b. Pada layar sisi sebelah kanan tekan tombol "Mendaftar Adsense" seperti terlihat pada gambar dibawah ini:
    [​IMG]
    c. ikuti langkah-langkah pendaftaran yang diberikan, sampai pendaftaran selesai.

    Biasanya pendaftaran adsense yang kita lakukan akan di review terlebih dahulu oleh pihak adsense, masa review akan memakan waktu kurang lebih 1 hari sampai dengan 1 minggu, jika kita berhasil maka kita akan di approve atau diterima menjadi publisher adsense, jika kita ditolak kita bisa mengajukan pendaftaran yang sama dikemudian hari.

    pendaftaran akan di terima jika memenuhi kriteria dan aturan main google adsense, pada umumnya tergantung dari blog yang kita gunakan, jika blog tidak melanggar dan sesuai dengan kebijakan pihak adsense, kemungkina kita akan diterima menjadi publisher google adsense.

    Demikian informasi sederhana yang bisa saya bagikan untuk sobat tentang Cara Mudah Daftar Google Adsense Melalui Blog, semoga bermanfaat. selamat mencoba dan semoga diterima :):):)

    sumber
     
    Last edited by a moderator: Dec 13, 2015
    endah.dedeyuana1 likes this.
  2. wrep17

    wrep17 Well-Known Member

    Joined:
    Sep 26, 2015
    Messages:
    1,325
    Likes Received:
    246
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    ini review pertama ? Terus review keduanya mana dong ?
     
  3. adlymf

    adlymf New Member

    Joined:
    Nov 29, 2015
    Messages:
    19
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    Biasanya aturan google ribet banget untuk approve adsense, kayaknya mendingan beli akun yang sudah jadi, banyak yang jual kok...
     
  4. Wahyudi

    Wahyudi Member

    Joined:
    Sep 25, 2015
    Messages:
    221
    Likes Received:
    12
    Trophy Points:
    18
    ribet den kalo lewat situ tutorialnya juga gx lengkap itu
     
  5. Si Raja

    Si Raja Member

    Joined:
    Nov 24, 2015
    Messages:
    851
    Likes Received:
    70
    Trophy Points:
    28
    Wach belum sampai situ ane boss..
    Blog saya aja masih ambul adull..
    bagaimana ini..??
     
  6. dantalian

    dantalian New Member

    Joined:
    Dec 12, 2015
    Messages:
    7
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    kalo ga salah ini cuma untuk akun hosted kan? trus untuk blogspot yang pake custom domain apa pake cara ini juga bisa nampilin iklan?
     
  7. wrep17

    wrep17 Well-Known Member

    Joined:
    Sep 26, 2015
    Messages:
    1,325
    Likes Received:
    246
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Nah itu beli... belum ada modal untuk beli :oops::oops:
     
  8. Muhammad Khoir

    Muhammad Khoir Super Level

    Joined:
    Jun 10, 2014
    Messages:
    2,873
    Likes Received:
    362
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Ya gak bisa gan... Jika punya akun hosted kan bisa di upgrade...!
     
  9. AndroidApkApps

    AndroidApkApps Member

    Joined:
    Dec 11, 2015
    Messages:
    693
    Likes Received:
    68
    Trophy Points:
    28
    Yang susah itu upgrade akunnya wkkw :D
     
  10. One's Excellent

    One's Excellent Member

    Joined:
    May 11, 2015
    Messages:
    180
    Likes Received:
    11
    Trophy Points:
    18
    Kalau pengalaman saya pribadi lebih mudah via Youtube gan ...
     
  11. firda63

    firda63 Member

    Joined:
    Dec 19, 2015
    Messages:
    760
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    saya sudah berkali - kali coba daftar di adsen tp ditolak, akhirnya pakai jasa orang saja :D
     
Loading...

Share This Page