Hutan Mati Gunung Papandayan Garut !!!

Discussion in 'Tourism' started by Kaos Garut, Mar 27, 2015.

  1. Kaos Garut

    Kaos Garut Member

    Joined:
    Mar 9, 2015
    Messages:
    84
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Setiap pendaki yang mampir ke Gunung Papandayan di Garut akan melihat pemandangan tak biasa, berupa sederetan pohon kering bekas erupsi di hutan mati. Pemandangan di sini sangat unik, rasanya seperti sedang berada di film fiksi. Meskipun terkesan mistis, pemandangan hutan mati tetap indah.

    Sebatang pohon kering tentu tidak sedap dipandang. Namun kumpulan pohon kering di hutan mati bekas terkena erupsi Gunung Papandayan ini, justru terlihat cantik. Bentuknya terlihat unik, kontras dengan pemandangan di sekitarnya.

    Berada disini seperti berada di kawasan yang asing, bukan seperti di Indonesia. Padahal tempat ini di Garut. Di hutan mati, berdiri tegak pohon yang lengkap batang dan dahannya berwarna hitam tapi tak ada daunnya ditambah kombinasi warna tanah yang putih. Jika sehabis hujan, ada genangan air yang menambah keindahan tempat ini. apalagi jika turun kabut, Indah luar biasa.

    [​IMG]

    Mungkin sebagian orang tak menduga, pemandangan eksotis ini lahir dari sebuah bencana, yakni erupsi gunung Papandayan pada tahun 2002 silam. Erupsi yang terjadi pada tahun 2002 menghasilkan hutan mati yang menjadikan Papadayan terlihat sangat eksotis.
     
  2. agusrusdi

    agusrusdi Member

    Joined:
    Mar 22, 2015
    Messages:
    117
    Likes Received:
    9
    Trophy Points:
    18
    kalau produser video klip lihat ini bisa dijadikan tempat syuting ini mah
     
  3. Mokimaru

    Mokimaru Member

    Joined:
    Nov 9, 2014
    Messages:
    513
    Likes Received:
    27
    Trophy Points:
    28
    Wih... sekilas udah kayak di luar negeri saja.
    Sangar... :D
     
  4. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Kerennn.. masih mati aja ya?? hehehehe Papandayan penuh kenangan..
     
  5. Hari Agustomo Nugroho

    Hari Agustomo Nugroho Active Member

    Joined:
    Mar 13, 2015
    Messages:
    1,195
    Likes Received:
    78
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Hutan nyampai kaya gitu,,,
    Pejabat perhutaninya pada kemana itu,,,,*bingung*
     
  6. Abdul Munib

    Abdul Munib Member

    Joined:
    Dec 12, 2014
    Messages:
    133
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Wah sampai ga ada daunnya sama sekali kah ini hutannya ?
     
  7. Hari Agustomo Nugroho

    Hari Agustomo Nugroho Active Member

    Joined:
    Mar 13, 2015
    Messages:
    1,195
    Likes Received:
    78
    Trophy Points:
    48
    Google+:
    Ngeri juga ya kawan*merokok2*
    Yang pasti rawan banjir + tanah longsor,,,
     
  8. Gesper

    Gesper Member

    Joined:
    Mar 1, 2015
    Messages:
    242
    Likes Received:
    9
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    suasananya kaya di film harry foter:D
     
  9. Kaos Garut

    Kaos Garut Member

    Joined:
    Mar 9, 2015
    Messages:
    84
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Sekitar sebulan lalu saya kesana masih tetap gt aja. Ternyata aden @nelson sitompul pernah naik kepapandayan juga.?
     
  10. Kaos Garut

    Kaos Garut Member

    Joined:
    Mar 9, 2015
    Messages:
    84
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Itu karna faktor bencana alam bukan karna faktor tangan2 jahil manusia.
     
  11. Kaos Garut

    Kaos Garut Member

    Joined:
    Mar 9, 2015
    Messages:
    84
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Aden @Gesper tenyata penggemar film harry potter jg.
     
  12. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Saya pernah tinggal di garut 2 tahun. dulu kontrak di intan regency.. itu 10th yang lalu..
     
  13. Kaos Garut

    Kaos Garut Member

    Joined:
    Mar 9, 2015
    Messages:
    84
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Wah berati hapal betul dengan kondisi keadaan Garut *wow3*
     
  14. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    kenal teddy golsom gak?? Dia yang ajak aku ke papandayan...
     
  15. Kaos Garut

    Kaos Garut Member

    Joined:
    Mar 9, 2015
    Messages:
    84
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Gak kenal, gan.
     
  16. sepeda

    sepeda Member

    Joined:
    Jan 9, 2015
    Messages:
    70
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    haha..bener banget den..
    serasa kayak diluar negeri.. :eek:
     
  17. Husni Cahya Gumilar

    Husni Cahya Gumilar Member

    Joined:
    Feb 26, 2015
    Messages:
    187
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
  18. Husni Cahya Gumilar

    Husni Cahya Gumilar Member

    Joined:
    Feb 26, 2015
    Messages:
    187
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
  19. Kaos Garut

    Kaos Garut Member

    Joined:
    Mar 9, 2015
    Messages:
    84
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    8
    Betul kang@husni cahya gumilar, gunung papandayan recomended bagi pendaki gumumg yg termasuk kategori newbie *bagus*
     
Loading...

Share This Page