Kunyit Mengobati Diabetes

Discussion in 'Health & Medical' started by Achmad Try, Jun 3, 2016.

Tags:
  1. Achmad Try

    Achmad Try Member

    Joined:
    Mar 19, 2016
    Messages:
    850
    Likes Received:
    92
    Trophy Points:
    28
    Kunyit putih atau yang sering disebut dengan temu rapet merupakan salah satu jenis rempah-rempah rimpang.

    Berbeda dengan kunyit kuning yang digunakan untuk bumbu masakan, kunyit putih lebih sering digunakan untuk pengobatan.

    Dalam pengobatan tradisional dan dalam farmakologi China menyebutkan bahwa tumbuhan yang satu ini memiliki sifat antara lain anti inflamasi atau anti peradangan, menghentikan peradangan, anti neoplastik (menghambat pertumbuhan sel kanker) serta menambah nafsu makan.

    Kunyit Mengobati Diabetes ini, karena kunyit juga dikenal memiliki sifat kuratif yang menakjubkan untuk mengobati diabetes.

    Sifat Antioksidan, sifat antimikroba dan anti glikemik pada kunyit terkait dengan senyawa kurkumin yang dapat dapat membantu mengatur produksi hormon insulin dalam tubuh, mengontrol dan menyeimbangkan gula darah dan trigliserida, mencegah pengembangan resistensi insulin atau sensitivitas insulin, meningkatkan kekebalan tubuh, mencegah infeksi dan radang, mengurangi lemak, dan mengurangi stres.

    Dengan demikian, kunyit mampu membantu menyembuhkan dan pencegahan diabetes. Untuk mengolahnya sangatlah mudah, caranya adalah :

    • Siapkan 3 rimpang kunyit.
    • 1/2 sendok teh garam.
    • 1 liter air.
    Kunyit dicuci bersih dan potong kecil-kecil lalu rebus sampai mendidih. Setelah ingin saring. Minum 2x seminggu masing-masing 1/2 gelas. Lakukan selama 20 hari berturut-turut.
     
  2. rajautan

    rajautan Active Member

    Joined:
    Mar 21, 2015
    Messages:
    1,354
    Likes Received:
    57
    Trophy Points:
    48
    Wah ternyata kunyit bisa juga untuk diabetes,,, thanks den,,,
     
  3. katon

    katon Active Member

    Joined:
    Nov 19, 2015
    Messages:
    1,217
    Likes Received:
    91
    Trophy Points:
    48
    Oh gitu yah,,, ternyata kunyit tidak hanya berwarna kuning saja, ada yang putih rupanya. Baru tahu saya, trus penggunaannya apa saja Gan,,,*bingung* Wah menarik ini, kebetulan saya suka pengobatan dan perawatan herbal.
     
Loading...

Share This Page