Kirim Barang dari Surabaya ke Makassar yang Murah

Discussion in 'General Business' started by Fuad Tadashi, May 6, 2020.

  1. Fuad Tadashi

    Fuad Tadashi Member

    Joined:
    Apr 17, 2020
    Messages:
    28
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Salah satu poin penting dalam pengiriman dari Surabaya ke Makassar adalah biaya pengiriman. Biaya yang mahal seringkali membuat seseorang mengurungkan niatnya untuk melakukan pemesanan barang di Surabaya.

    Artikel ini, semoga bisa buat kalian paham ternyata kalian bisa kirim barang dengan tarif murah. Yaitu menggunakan layanan ekspedisi kargo. Jasa pengiriman barang dalam skala besar.

    Dalam menggunakan jasa ekspedisi kargo, kalian bisa menghemat biaya berkali lipat dibandingkan menggunakan jasa pengiriman biasa.

    Sebagai perbandingan, berikut adalah tarif pengiriman paling murah per kg dari Surabaya ke Makassar :
    • Lion = 32.000
    • JNE = 36.000
    • Pos = 40.000
    Nah, agar pengiriman lebih murah, kalian bisa menggunakan jasa ekspedisi kargo. Namun, perlu diperhatikan, pengiriman melalui jasa ekspedisi kargo ada berat minimalnya. Sebagai contoh, saya akan gunakanan layanan dari Himeji Express yang mensyaratkan minimal berat pengiriman 30 kg. Berikut adalah tarif pengiriman untuk barang dengan berat 30 kg :
    • Lion = 960.000
    • Pos = 960.000
    • JNE = 1.080.000
    • SICEPAT = 1.200.000
    Adapun untuk pengiriman melalui Himeji Express, hanya 45.000 atau setara dengan 3.000 per kg. Estimasi waktu pengiriman juga cepat, yaitu 4-5 hari setelah keberangkatan kapal.

    [​IMG]
    Sumber gambar : pexels.com

    Sangat murah kan ? Perbandingan yang cukup jauh, sehingga Anda bisa menghemat berkali lipat.

    Nah, sekian untuk tips dari saya seputar kirim barang dari Surabaya ke Makassar. Semoga bermanfaat
     
Loading...

Share This Page